10 KATA KATA MUTIARA BAHASA ARAB TENTANG KESUKSESAN, PACU SEMANGATMU
Mei 24, 2022Kata-kata mutiara terkadang menjadi sesuatu yang berharga. Terlebih saat seorang ingin mengejar impian, hal tersebut bisa menjadi motivasi untuk terus berjuang. Selain itu, dapat juga dijadikan pemacu semangat saat mengalami kegagalan.
Di dalam bahasa Arab, tenyata banyak kata-kata bijak bermakna, terutama tentang kesuksesan. Beberapa di antaranya, mungkin sering terdengar dan dipakai sebagai nasihat dalam bahasa Indonesia.
Berikut beberapa kata-kata mutiara yang bisa memberimu semangat berjuang mencapai kesuksesan. Perhatikan baik-baik, ya.
1. Jangan menyerah untuk meraih impianmu, "manjadda wa jadda"
2. Bergeraklah untuk mencapai kesuksesanmu, "man saaro ala darbi washolla"
3. Sukses tak dapat dicapai dengan cara instan, "wa maa ladatu illa ba'dat ta'abi"
4. Yang kamu usahakan pasti ada hasilnya, "man yazra’ yahsud"
5. Jangan diam, segeralah bergerak, "man ‘arofa bu'da as safari ista'adda"
6. Jika ada kemauan, tak ada yang tak mungkin, "idza shodaqol azmu wadhohas sabil"
7. Lakukanlah, tidak ada yang sulit jika kamu mau, "al ‘amalu yaj’alus sha’ba sahlan"
8. Kamu butuh teman untuk bekeja sama, "al ittihaadu asaasu najaahi"
9. Jangan menunda-nunda pekerjaan "al a’maalu bi khawaatimihaa"
10. Hidup mewah bukan ukuran kesuksesan, "laisa kullu maa yalma’u dzahaban"
Semoga kata-kata mutiara di atas bisa menginspirasi dan memberikanmu semangat lagi, ya. Jangan takut dan patah semangat dalam menggapai impian. Mungkin bukan sekarang, tapi jangan berhenti, untuk menuju apa yang kamu inginkan.
Mari sama-sama kita menebar kebaikan dan menjadi insan yang bermanfaat. Sekian dari saya, mohon maaf untuk kata yang mungkin saja kurang berkenan dalam share artikel ini. Terima kasih atas perhatian dan antusiasnya membaca.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
0 komentar